Rabu, 17 Juli 2019

cara mengakses ultrasonic HC 04 dengan arduino

Ultrasonic adalah salah satu sensor yg di pergunakan untuk mengukur jarak, kali ini kita akan bahas bagaimana cara mempergunakan sensor ultrasonic dengan arduino.
langsung saja kita ke topik pembahasan, sebelumnya persiapkan dulu komponennya

1. Arduino Uno
2. Ultrasonic HC04

Selanjutnya bikin dulu rangkaian seperti yang di bawah ini
Trig = pin 12
Echo =  11


 Setelah rangkaiannya selesai silahkan buat program seperti yang dibawah ini:

Program:

const int trig = 12;
const int echo = 11;
long duration;
int jarak;

void setup() {
Serial.begin(9600);
pinMode(trig, OUTPUT);
pinMode(echo, INPUT); 
}

void loop() {
digitalWrite(trig, LOW);
delayMicroseconds(2);
digitalWrite(trig, HIGH);
delayMicroseconds(10);
digitalWrite(trig, LOW);
duration = pulseIn(echo, HIGH);
jarak= duration*0.034/2;
Serial.print("Jarak: ");
Serial.print(jarak);
Serial.println(" CM");
}

Selanjutnya silahkan downloadkan program di atas ke dalam arduino, dan buka serial monitor pada arduino IDE.
Sekian untuk turorial kita kali ini, bagi ada yg tidak paham silahkan di pertanyakan ya dengan berkomentar di bawah
 
Share:

0 komentar:

BTemplates.com


zulpandru hendra. Diberdayakan oleh Blogger.